BERITA

Apel 297 Pasukan Pengamanan Gabungan Siapkan Pemilu 2019 Kondusif di Trenggalek
Senin malam 15 April 2019, sebanyak 297 personil tambahan dari Kodim 0806 sebanyak 105 personil, Angkatan Udara 20 personil, Angkatan Laut 22 personil, Polri 120 personil, dan Satpol PP 30 personil ikuti apel anggota di halaman Pendhapa Manggala Praja Nugraha. Apel malam digelar dalam rangka mempersiapkan pengamanan di...
Baca Selengkapnya
Apel Serpas Pemilu 2019 di ikuti Unsur TNI, Polri, dan Linmas
Puncak Pelaksanaan Pemilihan Umum yang segera digelar dalam 3 hari kedepan, Polres Trenggalek adakan Apel Pergeseran Pasukan dalam rangka Pengamanan Tempat Pemungutan Suara di Alun-alun Trenggalek, Minggu (14/7). Mengawali pelaksanaan apel, Kapolres Trenggalek AKBP Didit Bambang Wibowo, Sekda Trenggalek Ir.Joko Ir...
Baca Selengkapnya
Plt. Bupati Trenggalek Lepas Peserta Latsitardanus XXXIX
Kegiatan Latihan Integrasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus) ke XXXIX di Kabupaten Trenggalek akhirnya telah usai. Setelah melaksanakan tugas pengabdian selama 12 hari di Kabupaten Trenggalek, selama 12 hari pula Taruna dari 4 Akademi dan Mahasiswa telah melaksanakan berbagai pekerjaan yang dilakukan secara bersam...
Baca Selengkapnya
Kunjungan Kerja ke Trenggalek, Danjen Akd TNI Tinjau Pelaksanaan Latsitardanus XXXIX
Pemkab Trenggalek kedatangan Komandan Jenderal Akademi TNI, Laksamana Madya TNI Aan Kurnia, S. Sos, M.M bersama Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polri, Komjen Pol. Drs Arief Sulistyanto, M.Si.Kedatangan para petinggi TNI-Polri ini dalam rangka kunjungan kerja untuk meninjau pelakasanaan Latsitardanus XXXIX Satla...
Baca Selengkapnya
Ketua TP PKK Jawa Timur Lakukan Kunjungan Kerja di Kabupaten Trenggalek
Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Timur Arumi Bachsin kunjungi Kabupaten Trenggalek. Kunjungan Istri dari Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak ini dalam rangka rapat koordinasi dan sosialisasi program khusus stunting dan penanganan sampah plastik di Kabupaten/Kota se-Bakorwil Madiun, Selasa (9/4).Turur hadir...
Baca Selengkapnya
Ketua TP PKK Jawa Timur Apresiasi Upaya Pemkab Trenggalek Diet Konsumsi Penggunaan Plastik
Ibu Arumi Elestianto Dardak, Istri dari Wakil Gubernur Jawa Timur yang kini juga menjabat sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Timur mengapresiasi upaya Pemkab Trenggalek untuk diet penggunaan plastik. Hal itu diungkapkan olehnya saat menghadiri sosialisasi program khusus stunting dan penggunaan sampah p...
Baca Selengkapnya
98 Pejabat Fungsional di Lantik Plt. Bupati Trenggalek
Pemerintah Kabupaten Trenggalek kembali melakukan penyegaran jabatan bagi para Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemerintah Kabupaten Trenggalek. Kali ini, sebanyak 98 Pejabat Fungsional dilantik dan diambil sumpah dan janjinya oleh Plt. Bupati Trenggalek H. Moch Nur Arifin. Jumat (05/04)Upacara pengambilan sumpah/ja...
Baca Selengkapnya
Plt.Bupati Berharap Kehadiran Taruna Jadi Motivasi Pemuda Trenggalek Untuk Berprestasi
Tinjau pelaksanaan Latsitarda Satlat 3 Elang bersama Marsda TNI Tatang Harlyansyah, S.E., M.M, di Kecamatan Gandusari dan Kampak, Plt.Bupati Nur Arifin berharap anak muda Trenggalek termotivasi untuk jadi putra terbaik bangsa. Hal itu diungkapkan Plt.Bupati saat berada di Desa Wonoanti Kecamatan Gandusari untuk melihat...
Baca Selengkapnya
Pelaksanaan Latsitarda XXXIX Trenggalek Ditinjau Langsung Gubernur AAU
Gubernur Akademi Angkatan Udara (AAU), Marsda TNI Tatang Harlyansyah, S.E., M.M tinjau progres pelaksanaan Latsitardanus XXXIX Satlat 3 Elang di Kabupaten Trenggalek. Tiba di ruang paringgitan Pendhapa Manggala Praja Nugraha, Perwira Tinggi bintang 2 ini disambut dengan hangat oleh Plt.Bupati Trenggalek H.Moch Nur Arif...
Baca Selengkapnya
Wujudkan Pemilu Kondusif, Pemkab Trenggalek bersama Polres dan Kodim 0806 Bentuk Tim Fasilitasi dan Monitoring
Wujudkan situasi Pemilu 2019 kondusif, Pemerintah Kabupaten Trenggalek bersama Polres Trenggalek dan Kodim 0806 adakan rapat pembentukan tim fasilitasi dan monitoring Pemilihan Legislatif, Presiden dan Wakil Presiden di gedung Bhawarasa, Jumat (29/3). Rapat dibuka oleh Asisten I Sekda, Sugeng Widodo, SH dan dihadiri ol...
Baca Selengkapnya